Logo

Vihara theravada di Denpasar - Bali

Ching, Suci Jauw Fe (2006) Vihara theravada di Denpasar - Bali. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Vihara Theravada di Denpasar - Bali ini merupakan vihara yang memiliki fasilitas- fasilitas yang dapat dikatakan lengkap dibanding vihara- vihara yang ada di sekitarnya. Fasilitas yang ada di sini meliputi : Upposathagara, Dhammasala, Kuti Bhikkhu, Kuti Samanera, Tempat Meditasi, Ruang Serba Guna, Wisma Tamu, dan Perpustakaan. Sesuai dengan namanya, yang mana merupakan aliran dari ajaran Sidharta Gautama, maka konsep perancangan yang digunakan adalah Tilakhana, dimana merupakan ajaran yang paling dasar atau paling umum dari ajaran- ajaran lain yang ada. Tilakhana di sini dibagi menjadi tiga bagian yakni: Dukkha, Annica, Anatta. Berhubung lokasinya di Bali maka pada perancangan proyek ini digunakan pendalaman arsitektur tradisional Bali yang dikomposisikan sedemikian rupa sehingga menjadi suatu satu kesatuan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: vihara theravada, facility, planning concept
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 11:37
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/10149

Actions (login required)

View Item