Logo

Perancangan komunikasi visual promosi produksi cincau powder

Gunawan, Andrew (2006) Perancangan komunikasi visual promosi produksi cincau powder. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Perusahaan Rumput Mas merupakan sebuah home industry yang memproduksi sebuah produk dengan inovasi baru, yaitu Cincau Powder, dimana produk tersebut merupakan produk pangan yang sudah lama kita kenal, yang tidak lain adalah cincau. Hanya saja pada produk ini memiliki keunikan, yaitu pada kemasannya yang merupakan kemasan instan. Sehingga tampak banyak lebih praktis apabila dilihat dari berbagai macam segi. Cincau yang selama ini dikenal oleh masyarakat sebagai makanan kelas menengah kebawah dapat dirubah citranya bahwa cincau bukan makanan kelas menengah kebawah. Maka dari itu untuk perancangannya menggunakan banyak teknik fotografi yang menonjolkan sisi kreasi dalam berbagai macam variasi menu dari produk cincau itu sendiri. Dan menggunakan warna-warna yang elegan untuk menarik perhatian ibu-ibu yang menjadi segmen utama.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: a modern traditional food, promotion media, designing concept
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 08:19
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12303

Actions (login required)

View Item