Logo

Graha pendidikan olah vokal di Surabaya

Rahayu, Gracesiana (2006) Graha pendidikan olah vokal di Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Graha Pendidikan Olah Vokal di Surabaya ini merupakan proyek milik yayasan swasta yang bergerak di bidang pendidikan non formal.dalam bidang musik khsusnya seni suara. Fasilitas yang direncanakan meliputi ruang-ruang kelas vokal perorangan, ruang-ruang kelas vokal berkelompok, ruang kelas paduan suara, ruang kelas teori, dan ruang minus one serta recording. Juga tersedia fasilitas penunjang lainnya seperti ruang perpustakaan, ruang seminar dan workshop, ruang auditorium, kantor pengelola, servis, serta parkir. Pendekatan yang dipakai adalah pendekatan sains akustik, di mana penekanannya adalah pada pengendalian kebisingan pada bangunan. Maka dari itu diharapkan dengan penyusunan zoning serta pengaturan ruang yang tepat dapat dicapai ketenangan yang dapat mendukung proses pendidikan di dalam bangunan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: vocal, education, acoustic science technique, noise control, school, music
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 28 Mar 2011 14:55
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/13294

Actions (login required)

View Item