Logo

Eksplorasi kreatif ilustrasi komik bertemakan kesadaran akan hubungan bersaudara dalam keluarga

Oesjady, Ecky (2002) Eksplorasi kreatif ilustrasi komik bertemakan kesadaran akan hubungan bersaudara dalam keluarga. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Goresan Nurani merupakan sebuah rancangan komik yang bertemakan suatu hubungan bersaudara dalam keluarga. Keluarga, adalah suatu hubungan yang sangat penting peranannya dalam hidup manusia. Saat ini banyak sekali ditemui pertikaian antara sesama saudara, anak dengan orang tua, suami dengan istri, teman dengan teman dan sebagainya. Pertikaian itu sering kali didasari oleh sifat egois manusia yang sudah tidak lagi menghargai sesamanya. Dari rancangan komik yang dibuat, diharapkan khalayak sasaran mampu membangkitkan kembali nilai-nilai moral di dalam lingkungan keluarga secara khusus dan kalangan masyarakat secara umumnya, sehingga dengan demikian dapat tercipta hubungan antar sesama yang harmonis.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: brothers and sisters relationship, family, harmonious, goresan nurani
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 28 Mar 2011 12:18
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/13504

Actions (login required)

View Item