Logo

PETA HIJAU HUBUNGANNYA DENGAN KBS SEBAGAI WISATA EDUKASI ALAM BERKELANJUTAN

Hidayatun, Maria Immaculata and Sigit, Lilianny and Damayanti, Rully and Asri, Altrerosje (2010) PETA HIJAU HUBUNGANNYA DENGAN KBS SEBAGAI WISATA EDUKASI ALAM BERKELANJUTAN. In: Seminar Nasional arsitektur (di) Kota " Hidup dan berkehidupan di Surabaya", 27 Mei 2010, Surabaya.

[img]
Preview
PDF (halaman pertama paper dalam proceeding Semnas Arsitektur (di) kota)
Download (10Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF (daftar isi proceeding Semnas Arsitektur (di) kota)
    Download (10Kb) | Preview

      Abstract

      Perkembangan kebun binatang sebagai tempat hiburan merupakan sebuah fenomena yang sangat menarik untuk diperhatikan. Kebun Binatang Surabaya adalah sebuah tempat wisata kebanggaan kota Surabaya. Keberadaan Kebun Binatang ini sudah sejak tahun 1970, yang terbesar di Asia Tenggara. Nyaris keberadaan KBS kurang disadari oleh warga kota Surabaya, karena kondisi fisik yg ada di dalamnya, tidak terawat. Potensi KBS yang ada saat ini dapat menjadi evaluasi untuk dapat ditingkatkan kwalitasnya menjadi bagian pembentuk runag kota. Melalui penelusuran evaluasi Kebun Binatang Surabaya dengan Peta Hijau dan memposisikan KBS sebagai ruang public kota, diharapkan KBS dapat menjadi sebuah tempat rekreasi edukatif yang berkelanjutan. Kata kunci: Kebun Binatang Surabaya, peta Hijau, rekreasi.

      Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
      Subjects: A General Works > AS Academies and learned societies (General)
      Divisions: UNSPECIFIED
      Depositing User: Ms Altrerosje Asri
      Date Deposited: 05 Sep 2011 07:32
      Last Modified: 05 Sep 2011 07:32
      URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/15239

      Actions (login required)

      View Item