Logo

Sharing Content Website Menggunakan Parser Pada Internet Message Access Protocol (IMAP)

Handojo, Andreas and THEOVANI, ANDREE (2015) Sharing Content Website Menggunakan Parser Pada Internet Message Access Protocol (IMAP). In: RETII 2015, 19-12-2015 - 19-12-2015, Yogyakarta - .

[img] PDF
Download (401Kb)

    Abstract

    Pengetahuan tentang sesuatu hal merupakan sesuatu yang bersifat universal dan teramat luas. Setiap orang memiliki sedikit pengetahuan tentang sesuatu dan bila semuanya dirangkaikan maka menjadi sebuah pengetahuan yang saling melengkapi dan utuh. Begitu juga halnya dengan pengetahuan akan sejarah sebuah kota, dalam hal ini kota Surabaya. Surabaya memiliki sejarah yang sangat panjang, dimulai sejak jaman majapahit, perang kemerdekaan Indonesia, hingga abad modern saat ini. Pada penelitian ini, coba dibuat sebuah aplikasi berbasis web yang memiliki kemampuan untuk melakukan proses kolaborasi sharing informasi tentang sejarah Surabaya dari semua pengguna yang mau bergabung didalamnya. Proses kolaborasi informasi dilakukan dengan cara melakukan proses parsing pada konten email (Internet Message Access Protocol/IMAP) yang dikirimkan kepada email server. Informasi yang diperoleh ini kemudian akan diolah menjadi artikel pada sebuah website yang berisikan tentang sejarah kota surabaya. Tujuan dari penelitian ini adalah melakukan proses pengambilan konten email serta melakukan parsing informasi yang ada kemudian memasukkannya secara otomatis ke dalam database web server. Dari pengujian yang dilakukan diperoleh hasil bahwa proses pengambilan konten pada email, proses parsing, dan website informasi sejarah kota surabaya telah berjalan sesuai desain requirement awal.

    Item Type: Conference or Workshop Item (Paper)
    Uncontrolled Keywords: IMAP, google mail, parser, surabaya, sejarah
    Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA76 Computer software
    Divisions: Faculty of Industrial Technology > Informatics Engineering Department
    Depositing User: Admin
    Date Deposited: 08 Apr 2016 22:19
    Last Modified: 25 Apr 2016 19:24
    URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/17336

    Actions (login required)

    View Item