Logo

Analisis perilaku earning management: motivasi minimalisasi income tax

Markus, Marlin (2005) Analisis perilaku earning management: motivasi minimalisasi income tax. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis apakah perusahaan Go Publik meminimalkan pajak dengan meminimalkan tingkat akrual. Metode yang digunakan untuk menganalisis perusahaan Go Publik ini adalah Model regresi berganda. Ada dua analisis yang dilakukan untuk menguji hipotesis penelitian yaitu uji nilai t dan uji beda dua rata-rata. Data yang digunakan adalah laporan keuangan perusahaan Go Publik yang terdaftar dalam LQ 45 tahun buku 1999 sampai dengan tahun buku 2003. Penelitian ini membuktikan bahwa perusahaan Go Publik yang terdaftar dalam LQ 45 menunjukkan bahwa nilai discretionary accrual tahun 2000 dan 2001 negatif tidak signifikan. Hal ini berarti bahwa tidak terdapat rekayasa akrual untuk meminimumkan pajak penghasilan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: earning management, discretionary accrual, income tax
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 14:00
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/6333

Actions (login required)

View Item