Logo

Analisa lead time produksi dan estimasi probabiltas kedatangan material dan produk import di PT. Schering-Plough Indonesia Tbk.

Bastian, Abel Yan (2005) Analisa lead time produksi dan estimasi probabiltas kedatangan material dan produk import di PT. Schering-Plough Indonesia Tbk. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

PT. Schering-Plough Indonesia Tbk. merupakan salah satu perusahaan industri farmasi yang terkemuka di Indonesia. Ketepatan lead time produksi dan kedatangan material merupakan faktor-faktor yang sangat berpengaruh pada perencanaan produksi yang dilakukan oleh bagian PPIC. Dengan menganalisa lead time produksi aktual pada setiap produk yang diproduksi dan mengestimasi probabilitas kedatangan material diharapkan dapat mengurangi keterlambatan produksi di dalam perencanaan produksi. Dari hasil analisa, keterlambatan yang sering terjadi ada pada bagian QC Laboratory Test dan Quality Unit Review yang disebabkan karena terdapat permasalahan pada produk (deviasi), tidak tersedianya material untuk test dan beberapa penyebab lainnya.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: lead time, probability estimation
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 12:13
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/7110

Actions (login required)

View Item