Logo

Gaya desain interior pada House of Sampoerna di Surabaya

S, Elizabeth Trisnawati (2006) Gaya desain interior pada House of Sampoerna di Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

House of Sampoerna Surabaya merupakan salah satu bangunan bersejarah yang beralih fungsi dari auditorium dan bangsal- bangsal menjadi museum, kafe, kios, galeri, dan rumah tinggal sebagai perwujudan atau penerapan bangunan bergaya Kolonial. Penerapannya pada layout, elemen pembentuk ruang, elemen transisi, unsur dekoratif dan perabot museum, kafe, kios, dan galeri House of Sampoerna Surabaya yang disesuaikan, dibandingkan dengan data literatur yang ada. Gaya Kolonial yang banyak mempengaruhi adalah gaya Kolonial Belanda modern yang sudah mengalami penyesuaian dengan iklim dan teknologi di Indonesia.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: design style, dutch colonial, house of sampoerna
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 11:09
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/11333

Actions (login required)

View Item