Logo

Estimasi awal dimensi penampang kolom beton bertulang

Widjaja, Benny and Sutanto, Herlina (1996) Estimasi awal dimensi penampang kolom beton bertulang. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Kecepatan dan ketepatan adalah hal yang berpengarah besar dalani dunia konstruksi. Saat sekarang ini pada awal perencanaan suatu proyek, perencana struktur semakin dituntut untuk sedini mungkin menentukan posisi dan dimensi elemen struktur tanpa menunggu hasil perhitungan lengkap. Studi ini mempelajari cara melakukan estiniasi awal dimensi kolom yang umumnya sulit dilakukan dan tidak jarang perlu dicoba beberapa kali. Tinjauan dilakukan terhadap kolom struktur rangka beton bertulang yang direncanakan baik dengan daktilitas penuh maupun daktilitas terbatas sesuai dengan SK SNI T-15-1991-03. Praktek yang uitium dilakukan, perencana struktur memakai rumus pendekatan untuk estiniasi awal dimensi kolom yaitu luas penanipang (Ag) sania dengan total gaya aksial koloni akibat beban gravitasi (N^) dibagi dengan 0.33 kali kokoh tekan karakteristik beton (a'l)k). Untuk menguji ketepatan rumus pendekatan tersebut, data dari studi ini diambil dari perhitungan sembilan tipe bangunan yaitu bangunan satu, dim, tiga bentang dengan tiga, enam dan sembilan lanlai. Hasil studi ini menunjukkan pemakaian rumus tersebut di atas cenderung memberikan luas penampang koloni yang lebih kecil dari kebutuhan dan kekurang tepatan ini semakin signifikan untuk bangunan tingkat tinggi. Hasil dari studi ini juga memberikan usulan modifikasi dari rumus pendekatan tersebut.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: construction, column, concrete
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 31 Mar 2011 19:08
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/1231

Actions (login required)

View Item