Logo

Upaya perbaikan sistem manajemen mutu di PT. X berdasarkan ISO 9001:2000

Pranolo, Imbang (2006) Upaya perbaikan sistem manajemen mutu di PT. X berdasarkan ISO 9001:2000. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

PT. X adalah perusahaan manufakturing yang memproduksi pakan ternak. Dalam menjalankan roda bisnisnya, PT. X menerapkan sistem manajemen mutu yang mengadopsi beberapa standar internasional, salah satunya adalah ISO 9001: 2000. Dengan penerapan sistem manajemen mutu ISO 9001: 2000, PT. X berusaha untuk mencapai peningkatan kualitas secara berkelanjutan pada seluruh departemen di perusahaan, baik yang terkait langsung maupun tidak langsung dengan kualitas. Dari hasil evaluasi awal, diketahui bahwa PT. X telah memenuhi persyaratan ISO 9001: 2000 sebesar 59.37%. Kemudian setelah dilakukan upaya-upaya perbaikan, kesesuaiannya meningkat menjadi 71.65%.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: iso 9001: 2000, improvement, quality management system
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 28 Mar 2011 22:10
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12698

Actions (login required)

View Item