Logo

Pengaruh bisnis hiburan malam dikaitkan dengan perkembangan pariwisata Kota Surabaya

Susantono, Trio (1995) Pengaruh bisnis hiburan malam dikaitkan dengan perkembangan pariwisata Kota Surabaya. Diploma thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Untuk menarik para wisatawan mancanegara tinggal lebih lama di kota Surabaya sehingga mereka tidak mempunyai gambaran bahwa kota Surabaya hanya sebagai kota transit, tetapi lebih mengenal kota Surabaya melalui hiburan-hiburan yang ada di Surabaya khususnya hiburan malam, diperlukan suatu kajian khusus. Kerjasama antara Biro Perjalanan Umum dengan tempat-tempat hiburan malam dan hotel sangat dibutuhkan untuk memajukan promosi pariwisata Indonesia umumnya dan kota Surabaya khususnya. Dengan kerjasama ini maka wisatawan yang tinggal di hotel lebih mengenal hiburan-hiburan malam yang ada di kota Surabaya sesuai dengan keinginan wisatawan. Dengan adanya model di atas diharapkan akan terbentuk suatu kerjasama yang baru antara Biro Perjalanan Umum dengan tempat hiburan malam dan hotel yang selama ini belum banyak dilakukan atau dapat dikatakan belum pernah dilakukan.

Item Type: Thesis (Diploma)
Uncontrolled Keywords: tourism, business, promotion
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 05 Apr 2011 16:32
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/14220

Actions (login required)

View Item