Logo

Fabrikasi dan pemasangan jembatan rangka

Sunur, Kristoforus and Wijaya, Ferry Setiawan (2009) Fabrikasi dan pemasangan jembatan rangka. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Dua tahapan utama dalam pelaksanaan suatu jembatan rangka baja adalah tajapan fabrikasi dan tahapan erection. Perencanaan yang matang dan hati - hati dalam kedia tahapan ini meniadakan setiap kesalahan pelaksanaan yang mungkin terjadi. Skripsi ini merincikan setiap langkah yang harus ditempuh dalam pelaksanaan suatu jembatan rangka baja, berdasarkan studi literatur, survey lapangan dan wawancara dengan pihak - pihak yang kompeten dengan fabrikasi dan pelaksanaan. Pembahasan dibatasi untuk jembatan rangka tipe Warren lantai bawah, dan metode pelaksanaannya adalah yang sistem kantilever.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: fabrication, erection, truss, bridge
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 13 Apr 2011 15:53
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/1717

Actions (login required)

View Item