Logo

Penerapan perlakuan PPN pada PT. X

, Lindawati (2006) Penerapan perlakuan PPN pada PT. X. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian mempunyai dua tujuan, pertama apakah perlakuan PPN pada PT.X telah sesuai dengan peraturan perpajakan di Indonesia. Kedua, ntuk mengetahui apakah PT. X telah memenuhi undang-undang perpajakan yang berlaku di Indonesia. Jenis penelitian yang dilakukan adalah penelitian deskriptif dengan rancangan penelitian studi kasus. Dari hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pertama, penerapan PPN pada transaksi-transaksi melalui internet sama seperti transaksi pada perdagangan biasa (tidak melalui internet), dimana pelaporan, pemungutan dan penyetoran PPN serta tarif PPN sama seperti pada transaksi biasa. Kedua, PT. X telah wajib dikukuhkan sebagai PKP, sehingga memiliki hak dan kewajiban yang sama dengan PKP lain sesuai dengan undang-undang perpajakan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: tax, entrepreneur treatment, internet transactions, obligation, accounting
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 31 Mar 2011 21:19
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/172

Actions (login required)

View Item