Logo

Pusat pelayanan kebutuhan perlengkapan dan pelatihan anjing di Surabaya

Candiago, Effie (2003) Pusat pelayanan kebutuhan perlengkapan dan pelatihan anjing di Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pusat Pelayanan Kebutuhan Perlengkapan dan Pelatihan Anjing di Surabaya in merupakan proyek yang bersifat servis pelayanan dan bertujuan untuk memenuhi semua kebutuhan yang diperlukan oleh hewan peliharaan anjing maupun pemihknya. Fasilitas yang direncanakan meliputi dog shop, dog grooming, ruang rapat / seminar, perpustakaan, klinik, pelatihan anjing, arena lomba / pameran anjing yang terdiri dari unit outdoor dan unit indoor, tempat penitipan anjing dan pemakaman anjing. Perancangan proyek in berdasarkan pada konsep bahwa anjing merupakan hewan yang memiliki kegemaran berpetualang, menjelajahi semua tempat untuk memuaskan rasa ingin taunya. Konsep ini diaplikasikan dalam design bangunan dengan massa-massa bangunan yang terpisah-pisah antara fungsi bangunan yang satu dengan yang lain dan perbedaan bentuk dari setiap massa bangunan tersebut.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: dogs, facilities, design concept
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 31 Mar 2011 17:35
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/2191

Actions (login required)

View Item