Logo

Analisis produktivitas hollowframe di PT. Mulcindo

Susanto, Evelyn (2009) Analisis produktivitas hollowframe di PT. Mulcindo. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

PT. Mulcindo adalah perusahaan yang bergerak di bidang baja dan bangunan dengan produk utamanya Hollowframe. Perusahaan tidak mengetahui tingkat produktivitasnya karena belum pernah dilakukan pengukuran sebelumnya. Tugas akhir ini, melakukan pengukuran produktivitas dengan menggunakan metode OMAX. Hasil pengukuran tersebut akan dievaluasi dan diberikan usulan perbaikan produktivitas untuk produk Hollowframe. Hasil implementasi perbaikan menunjukkan adanya peningkatan produktivitas pada bulan Juni 2008 sebesar 148.9% dari produktivitas terbaik selama periode 2008 ? 2009.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: productivity measurement, productivity criteria, OMAX
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 31 Mar 2011 16:42
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/2734

Actions (login required)

View Item