Logo

Akulturasi budaya tradisional Jawa dan kolonial pada desain interior bangunan induk taman budaya Jawa Timur

Seto, Rommy Arella (2005) Akulturasi budaya tradisional Jawa dan kolonial pada desain interior bangunan induk taman budaya Jawa Timur. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Bangunan induk Taman Budaya Jawa Timur adalah bangunan konservasi peninggalan penjajahan Belanda. Studi kasus akulturasi ini mengidentifikasi unsurunsur tradisional Jawa dan kolonial yang terdapat dalam interiornya untuk merumuskan bentuk percampuran budaya yang terjadi. Analisis bersifat deskriptif-kualitatif yang dilakukan terhadap aspek organisasi ruang dan aspek bentuk elemen penyusun ruang ini menyimpulkan bahwa bentuk percampuran budaya yang terjadi adalah akulturasi budaya, dimana karakter budaya tradisional Jawa terwujud dalam aspek citra ruang, sementara karakter budaya kolonial terwujud dalam aspek guna ruang.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: culture acculturation, traditional javanese, colonial culture
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 12:46
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/6836

Actions (login required)

View Item