Logo

Pengaruh penggunaan endorser dalam iklan harian Kompas versi "lintas generasi" terhadap persepsi masyarakat Surabaya pada harian Kompas

Widita, Ananthya (2007) Pengaruh penggunaan endorser dalam iklan harian Kompas versi "lintas generasi" terhadap persepsi masyarakat Surabaya pada harian Kompas. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Periklanan merupakan media yang paling lazim digunakan oleh suatu perusahaan untuk mempengaruhi perasaan, pengetahuan, makna, kepercayaan, sikap dan citra konsumen pada produk atau merek. Penggunaan endorser yang dikenal oleh masyarakat merupakan salah satu strategi kreatif dalam periklanan yang digunakan agar masyarakat dapat membentuk persepsi mengenai produk ataupun merek dengan mengasosiaikan endorser dengan produk -nya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan endorser dalam iklan harian kompas versi "Lintas Generasi" terhadap persepsi masyarakat Surabaya pada harian Kompas. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa penggunaan endorser berpengaruh pada persepsi masyarakat.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: advertisement, endorser, perception, kompas
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 19:12
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/9233

Actions (login required)

View Item