Logo

Perancangan interior pusat promosi batik Jawa Timur di Surabaya

Surya, Levi Agustina (2007) Perancangan interior pusat promosi batik Jawa Timur di Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pusat Promosi Batik Jawa Timur merupakan proyek yang diasumsikan milik swasta dalam usaha kolektor batik untuk menunjukkan pada masyarakat bahwa batik dapat beradaptasi di jaman modern ini. Fasilitas yang direncanakan meliputi aula, area tunggu, , area promosi, area demonstrasi, ruang pamer desainer, toko souvenir, dan galeri. Tujuan dalam perancangan ini yaitu mempromosikan batik kepada masyarakat yang dikemas didalam sebuah pusat promosi batik Jawa Timur. Konsep perancangan yang digunakan oleh perancang adalah promotif yang mengacu pada desain modern, dimana didalamnya terdapat unsur komunikatif, apresiatif, dan atraktif. Oleh karena itu dalam perancangan ini bentuk yang muncul merupakan variasi dari hasil stilasi motif batik Jawa yaitu kawung, dengan warna yang memberi kesan mewah dan kontras untuk menonjolkan batik itu sendiri, serta organisasi ruang terbuka.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: batik promotion centre, facilities, promotional
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 12:57
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/11009

Actions (login required)

View Item