Logo

Penerapan pajak penghasilan pasal 21 yang ditanggung oleh pemerintah (studi kasus pada PT X di Surabaya)

Natali, Diana (2005) Penerapan pajak penghasilan pasal 21 yang ditanggung oleh pemerintah (studi kasus pada PT X di Surabaya). Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

PPh Pasal 21 DTP merupakan fasilitas pengurangan PPh pasal 21 yang diberikan oleh Pemerintah kepada para pekerja. Tahun 2003, Pemerintah mengeluarkan dua perarturan mengenai PPh pasal 21 DTP yaitu PP No. 5/2003 dan PP No. 47/2003. Kedua peraturan ini mengatur tentang hal yang sama. Pada awalnya Wajib Pajak menghitung PPh pasal 21 DTP untuk bulan Januari-Oktober 2003 dengan mengunakan ketentuan PP No. 5/2003. Namun setelah PP No.47/2003 dikeluarkan pada bulan September 2003, Wajib Pajak harus menghitung PPh pasal 21 DTP untuk bulan Januari-Juni berdasarkan PP No. 5/2003 dan PPh pasal 21 DTP untuk bulan Juli-Desember berdasarkan PP No. 47/2003. Penelitian ini menggunakan data kuantitantif. PT.X merupakan perusahaan garmen dan belum menerapkan PPh pasal 21 DTP secara tepat didalam memotong PPh Pasal 21 atas penghasilan yang diperoleh para pekerja.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: income tax, government, tax
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 11:16
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/11276

Actions (login required)

View Item