Logo

Analisa interpersonal relationship antara employee dan customer terhadap loyalitas di Lembaga Bimbingan Primagama cabang Rungkut

Winata, Yani Eka and Wibowo, Paulina (2007) Analisa interpersonal relationship antara employee dan customer terhadap loyalitas di Lembaga Bimbingan Primagama cabang Rungkut. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Lembaga Bimbingan Primagama Cabang Rungkut adalah salah satu dari sekian usaha yang bergerak dalam layanan jasa pendidikan. Siswa adalah input dalam usaha ini sehingga loyalitas siswa secara berkelanjutan akan mempertahankan kontuinitas Lembaga Bimbingan Primagama Cabang Rungkut. Dua variabel laten dalam penelitian ini adalah customer to employee relationship closeness dan customer to customer relationship closeness sebagai variabel laten eksogen dan loyalitas sebagai variabel laten endogen. Customer to employee relationship closeness dan Customer to customer relationship closeness terbukti mempengaruhi loyalitas siswa di Lembaga Bimbingan Primagama Cabang Rungkut. Customer to employee relationship closeness berpengaruh positif dan kuat terhadap loyalitas tetapi customer to customer relationship closeness berpengaruh lemah (namun positif). Hal ini menunjukkan bahwa customer to employee relationship closeness lebih berpengaruh dibandingkan dengan Customer to customer relationship closeness terhadap loyalitas siswa di Lembaga Bimbingan Primagama Cabang Rungkut.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: customer, employee, relationship, primagama
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 08:43
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12089

Actions (login required)

View Item