Logo

Yogurt berserat (yo-fiber)

K, Fritz Chandra Awarsa and Pramana, Isaac Nugraha (2007) Yogurt berserat (yo-fiber). Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Kehadiran yogurt telah banyak diketahui manfaatnya oleh orang-orang khususnya yang rutin mengkonsumsi yogurt. Hal ini menyebabkan pertumbuhan permintaan akan yogurt terus meningkat setiap tahunnya. Karena melihat peluang tersebut Yo-fiber yang merupakan produk inovasi dari penggabungan yogurt dan fiber hadir khusus untuk membantu proses diet dan menjaga kesehatan tubuh agar tetap terjaga. Produk ini hadir dengan memberikan kepraktisan sehingga tidak perlu lagi mengkonsumsi yogurt dan fiber secara terpisah tetapi cukup dengan sebotol saja dapat memberikan fungsi ganda, selain itu yogurt ini memiliki keunggulan lain dimana bahan- bahan yang digunakan ramah terhadap lingkungan karena diproses dengan teknologi yang canggih sehingga memberi rasa aman dalam mengkonsumsi produk Yo-fiber.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: yogurt, fiber
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 10:40
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12156

Actions (login required)

View Item