Logo

Strategi penjualan meningkatkan jumlah murid dengan cara proaktif melalui kegiatan eksibisi pada Fastrackids Bukit Darmo Akademi di Surabaya

Sudargo, Yohanes and Basuki, Wahyu Yulianto (2005) Strategi penjualan meningkatkan jumlah murid dengan cara proaktif melalui kegiatan eksibisi pada Fastrackids Bukit Darmo Akademi di Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Pengetahuan dan pendidikan merupakan faktor penting bagi pengembangan kecerdasan anak. Kecerdasan otak anak merupakan faktor yang rawan dan memerlukan perhatian secara khusus. Pengembangan dan pembentukan otak anak menentukan bakat, kepandaian dan sikap seorang anak. Maka dari itu FasTracKids? hadir untuk melengkapi dan menyempurnakan pendidikan anakanak. FasTracKids? adalah badan usaha waralaba pusat pengembangan kecerdasan anak yang bergerak di bidang pendidikan, berasal dari Colorodo- Amerika Serikat. FasTracKids? menghasilkan sebuah sistem pengayaan pendidikan baru yang revolusioner. Program pendidikan dua tahun FasTracKids? dirancang untuk mengembangkan pengetahuan dan kecerdasan anak pada usia pra-sekolah. Dalam perkembangan, FasTracKids? hadir di kota Surabaya, dan berada di Jalan Raya Bukit Darmo Golf 17, Surabaya. Setelah beberapa kurun waktu, ternyata menunjukkan hasil respon yang kurang signifikan terhadap kehadiran FasTracKids? di Surabaya. Hal tersebut terlihat dari sedikitnya jumlah murid yang ada di FasTracKids? Bukit Darmo Akademi. Dengan berlatar belakang masalah tersebut, maka pelaksana mencoba untuk membantu menyelesaikan masalah tersebut dengan gagasan dan pelaksanaan Eksibisi di Pakuwon Trade Center agar bertujuan menambah jumlah murid yang ada di FasTracKids? Bukit Darmo Akademi sekaligus mengkomunikasikan bahwa FasTracKids? telah hadir di Surabaya, khususnya wilayah Surabaya Barat.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: education, eksibition activity, students, academic
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 12:53
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12365

Actions (login required)

View Item