Logo

Studi kelayakan pendirian rumah persemayaman di kotamadya Makassar

Wiseng, Reane Jefriaty (2007) Studi kelayakan pendirian rumah persemayaman di kotamadya Makassar. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Skripsi ini melakukan analisa kelayakan proyek dalam mendirikan rumah persemayaman di kotamadya Makassar. Tujuan pembuatan skripsi ini adalah untuk mengetahui kelayakan mendirikan rumah persemayaman di kotamadya Makassar. Dari analisa yang telah dilakukan didapatkan hasil bahwa rumah persemayaman ini layak didirikan di kotamadya Makassar. Ditinjau dari analisa pasar, terdapat potensi pasar sebanyak 67 orang per bulan. Ditinjau dari analisa teknis, sarana dan prasarana yang dibutuhkan dapat tersedia dan sesuai dengan kebutuhan pasar, dan ditinjau dari analisa keuangan, di mana tingkat bunga pengembalian yang diberikan jauh lebih tinggi daripada tingkat bunga bank, yaitu 60,32%, dan periode pengembaliannya yang cukup singkat, yaitu 1 tahun 11 bulan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: feasibility, market analysis, technical analysis, financial analysis
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 28 Mar 2011 17:11
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12986

Actions (login required)

View Item