Logo

Perancangan interior house of face and body painting di Bali

Sari, Venny Maya (2008) Perancangan interior house of face and body painting di Bali. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

PerancanganHouse of Face and Body Paintinginimerupakan fasilitas komersil informal yang bersifat informatif, edukatif,dan rekreatif. Perancanganinibertujuanmemberikan segala sesuatu yang diperlukan pengunjung mengenai kesenian lukis wajah dan tubuh. Fasilitas yang tersedia meliputi galeri,toko, cafe,ruang workshopdan kursus, ruang pembuatan lukisan,dan ruang pengelola. Konsep desain yang digunakan adalah fleksibel dan variatif, yang diambil dari sifat-sifat seni lukis dan tubuh sendiri.Karakter ruang yang diambil adalah dinamis, dimana mengambil bentukan-bentukan geometris dengan mengolah garis lengkung sesuai dengan suasana yang ingin dihadirkan dalam perancangan ini, yaitu suasana yang nyaman, fashionable, modern, dan menyenangkan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: facility, study center, body painting, design concept
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 28 Mar 2011 12:55
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/13393

Actions (login required)

View Item