Minarto, Cindy Trisnawati (2009) Sikap masyarakat Surabaya mengenai iklan televisi Sampoerna Hijau Nggak Ada Loe Nggak Rame versi "teman tak bisa dibeli". Bachelor thesis, Petra Christian University.
Full text not available from this repository.Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui sikap masyarakat Surabaya mengenai iklan televisi Sampoerna Hijau Nggak Ada Loe Nggak Rame versi "Teman Tak Bisa Dibeli". PT HM Sampoerna menggunakan iklan televisi untuk mengkomunikasikan isi pesan tentang pertemanan. Elemen-elemen yang ada dalam iklan turut berperan dalam menentukan penilaian masyarakat terhadap iklan yang akhirnya membentuk sikap mengenai iklan Sampoerna Hijau Nggak Ada Loe Nggak Rame versi "Teman tak Bisa Dibeli". Jenis Penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif untuk mendeskripsikan sikap mengenai iklan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sikap masyarakat Surabaya positif mengenai elemen-elemen iklan televisi Sampoerna Hijau Nggak Ada Loe Nggak Rame versi "Teman Tak Bisa Dibeli".
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | attitude, television advertisement |
Subjects: | UNSPECIFIED |
Divisions: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Admin |
Date Deposited: | 23 Mar 2011 18:48 |
Last Modified: | 31 Mar 2011 18:56 |
URI: | https://repository.petra.ac.id/id/eprint/1351 |
Actions (login required)
View Item |