Logo

Branding dan rebranding bluder Ny. Erna

Santoso, Hans Aditya and , Prabowo (2006) Branding dan rebranding bluder Ny. Erna. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Hasil survey yang dilekukan terhadap 20 orang konsumen bluder Ny. Erna, ditemukan bahwa pesan merek atas produk tersebut tidak sampai kepada konsumen dengan efektif. Berdasarkan hasil survei ini ditemukan bahwa bluder Ny Erna layak untuk dikaji ulang (rebranding) agar merek produk tersebut bisa menjadi top minded di benak konsumen.Tujuan dari penelitian yang dilakukan untuk mengevaluasi visualisasi brand bluder Ny Erna dan melakukan desain ulang atas brand bluder Ny Erna untuk menciptakan brand awareness yang semakin tinggi. Teknik analisis dalam penelitian ini adalah teknik deskriptif yaitu memaparkan semua temuan selama penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa melalui rebranding dengan melaukan penyesuaian terhadap visualisasi merek yang bluder Ny Erna, ternyata mampu menciptakan kesan kekuatan, favorable, dan keunikan dari merek tersebut sehingga pesan merek bisa sampai kepada konsumen dengan efektif.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: branding, rebranding, business planing, management
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 14:20
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/13649

Actions (login required)

View Item