Logo

Potensi pemanfaatan low nickel slag dalam beton sebagai pengganti semen dan agregat kasar

Ganti, Abraham (2008) Potensi pemanfaatan low nickel slag dalam beton sebagai pengganti semen dan agregat kasar. Master thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Terak nikel merupakan limbah pengelolahan nikel yang terdiri dari terak padat dan berpori yang banyak terdapat di Soroako, Sulawesi Selatan. Terak nikel dapat dibagi menjadi tiga jenis yaitu high, medium, dan low slag, dimana kategori high dan medium slag yang telah diteliti, menunjukkan potensi yang baik terhadap peningkatan kekuatan dan aspek durabilitas beton. Potensi low nickel slag masih belum diteliti. Penelitian ini difokuskan pada pemanfaatan limbah low nickel slag, metode yang diuji adalah sebagai bahan substitusi semen dan sebagai pengganti agregat kasar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan low nickel slag dan kapur sebagai bahan substitusi semen kurang bagus karena tidak memberikan reaksi pozzolan. Namun beton dengan substitusi agregat kasar low nickel slag, dapat meningkatkan kuat tekan sebesar 12,32%, mengurangi abrasi 24,17% dan memperkecil susut 11,6%, dibanding beton normal.

Item Type: Thesis (Master)
Uncontrolled Keywords: low nickel slag, cement substitution, coarse aggregate replacement
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 10:24
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/14076

Actions (login required)

View Item