Winarto, Budy and Halim, Teguh Rahardjo (2000) Mass tourism apakah menguntungkan? dalam studi kasus obyek wisata gunung Bromo. Diploma thesis, Petra Christian University.
Full text not available from this repository.Abstract
Pariwisata adalah salah satu andalan devisa negara, dimana dampak-dampak dari pariwisata yang secara langsung ataupun tidak langsung akan mempengaruhi kelangsungan hidup masyarakat lokal, baik itu dari segi ekonomi, sosial budaya, dan lingkungan. Kebenaran dari pendapatan devisa industri pariwisata itu sendiri perlu diteliti lebih lanjut karena ada asumsi kalau kegiatan pariwisata itu menguntungkan dari segi ekonomi. Oleh karena itu penelitian ini di fokuskan pada Mass tourism yang selalu dianggap membawa masuk dolar ke Indonesia. Dari analisa yang di buat, ternyata Mass tourism tidak seperti yang diperkirakan, bahkan cenderung tidak membawa perkembangan ekonomi yang berarti.
Item Type: | Thesis (Diploma) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | tourism, mountain, bromo, promotion, management |
Subjects: | UNSPECIFIED |
Divisions: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Admin |
Date Deposited: | 23 Mar 2011 18:48 |
Last Modified: | 13 Apr 2011 14:07 |
URI: | https://repository.petra.ac.id/id/eprint/14555 |
Actions (login required)
View Item |