Logo

SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PADA RESTORAN INNI PIZZA

Adipranata, Rudy and Budiono, Aloysius Christianto and Santoso, Leo Willyanto (2012) SISTEM INFORMASI ADMINISTRASI PADA RESTORAN INNI PIZZA. LPPM UK Petra.

[img] PDF
Download (2571Kb)

    Abstract

    Restoran Inni Pizza memiliki permasalahan meliputi perhitungan transaksi, penyimpanan data, perhitungan laba rugi, dan perhitungan jumlah stok yang dikarenakan hilangnya catatan penting yang membuat pencatatan data dan perhitungannya tidak akurat. Pada penelitian ini dikembangkan aplikasi yang dapat mengatasi permasalahan yang ada. Aplikasi ini dikembangkan dengan menggunakan bahasa pemrograman Microsoft Visual Studio 2005.Net dan Microsoft SQL Server 2005 sebagai tempat penyimpanan data. Aplikasi yang dikembangkan memiliki ruang lingkup sebagai berikut: proses pembelian, penjualan, retur pembelian, mutasi bahan, stok opname, laporan kartu stok, laporan penjualan, laporan pembelian, analisis penjualan, dan analisis pembelian.

    Item Type: Book
    Subjects: Q Science > QA Mathematics > QA75 Electronic computers. Computer science
    Divisions: Faculty of Industrial Technology > Informatics Engineering Department
    Depositing User: Admin
    Date Deposited: 27 Jun 2013 02:40
    Last Modified: 06 Sep 2013 16:09
    URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/16381

    Actions (login required)

    View Item