Logo

PENGARUH PERSEPSI AKAN DIMENSI DESAIN ORGANISASI DAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP TINGKAT STRES KARYAWAN PT. INTERNASIONAL DETA ALFA MANDIRI

Sutanto, Eddy Madiono and Djohan, Liliana (2006) PENGARUH PERSEPSI AKAN DIMENSI DESAIN ORGANISASI DAN TIPE KEPRIBADIAN TERHADAP TINGKAT STRES KARYAWAN PT. INTERNASIONAL DETA ALFA MANDIRI. JURNAL MANAJEMEN DAN KEWIRAUSAHAAN, 8 (1). pp. 25-39. ISSN 1411-1438

[img]
Preview
PDF
Download (119Kb) | Preview
    [img]
    Preview
    PDF (cek plagiasi)
    Download (1121Kb) | Preview
      [img]
      Preview
      PDF (peerreview)
      Download (719Kb) | Preview

        Abstract

        Stres kerja dapat disebabkan oleh faktor-faktor organisasional maupun faktor-faktor non organisasional. Dimensi-dimensi disain organisasi memberikan pengaruh terhadap tingkat stres kerja. Hal ini terjadi disebabkan karena disain organisasi yang menentukan bagaimana sutau organisasi atau perusahaan menjalankan prosesnya. Salah satu faktor non organisasional yang dapat menyebabkan stres ialah tipe kepribadian dari karyawan. Di dalam penelitian ini akan diuji variabel-variabel disain organisasional dan tipe kepribadian yang mempengaruhi tingkat stres kerja karyawan di dalam perusahaan. Penelitian menyimpulkan bahwa persepsi karyawan terhadap dimensi-dimensi disain organisasional dan tipe kepribadiannya secara signifikan dan positif mempegaruhi tingkat stres kerja karyawan. Dalam hal ini, beberapa dimensi tersebut ialah formalisasi-wewenang, spesialisasi, lingkungan, beban kerja-tipe pekerjaan, sentralisasi-jumlah pekerja. Sementara itu tipe kepribadian merupakan faktor yang minor.

        Item Type: Article
        Subjects: H Social Sciences > HF Commerce
        Divisions: Faculty of Economic > Business Management Program
        Depositing User: Eddy Madiono Sutanto
        Date Deposited: 03 Oct 2018 11:33
        Last Modified: 23 Nov 2018 13:14
        URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/17974

        Actions (login required)

        View Item