SUGIARTO, JANSSEN and Evelyn, (2022) Segmentasi Financial Management Behavior Generasi Y dan Z di Surabaya. In: Seminar Nasional Ilmu Terapan (SNITER), 05-11-2022 - 05-11-2022, Surabaya - Indonesia.
PDF Download (282Kb) | |
PDF Download (1838Kb) |
Abstract
Financial management behavior pada dasarnya merujuk pada beberapa bentuk perilaku keuangan terkait dengan aktivitas seperti investment, saving, credit, dan cash management. Untuk menganalisis pembagian cluster financial management behavior generasi Y dan Z di Surabaya. Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif. Penelitian ini juga menggunakan pendekatan Kuantitatif. Populasi sampel adalah Penduduk Kota Surabaya. Metode penarikan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah purposive sampling. Teknik Analisa Data menggunakan Analisis cluster. Hasil analisis cluster dengan tiga cluster atau segmentasi didapatkan bahwa segmentasi financial management behavior generasi Y dan Z di Surabaya terdiri dari generasi yang memiliki financial management behavior kuat yang biasa disebut dengan responsible customers, generasi yang memiliki financial management behavior rendah, dan generasi credit-saving customer atau kuat pada credit dan saving management. Generasi yang memiliki financial management behavior rendah mayoritas didominasi oleh generasi Z.
Item Type: | Conference or Workshop Item (Paper) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | cash management, saving management, credit management |
Subjects: | H Social Sciences > HG Finance |
Divisions: | Faculty of Economic > Finance Management Program |
Depositing User: | Admin |
Date Deposited: | 22 Feb 2023 16:40 |
Last Modified: | 08 Mar 2023 21:38 |
URI: | https://repository.petra.ac.id/id/eprint/19939 |
Actions (login required)
View Item |