Logo

Re-branding mineral water Ades Premium (creative implementation)

Tombeng, Charles Joseph (2009) Re-branding mineral water Ades Premium (creative implementation). Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Persaingan yang ketat Ades dalam industri air minum dalam kemasan, menyebabkan pelanggan kurang memiliki loyalitas. Kondisi ini dipicu oleh tidak adanya perbedaan yang signifikan antara merek yang satu dengan merek yang lain. Kondisi lainnya dilihat dari fakta finansial Ades yang merugi di tahun 2006 hingga 2007. Beberapa tahun belakangan ini muncullah perusahaan air mineral premium yang berbeda. Namun dalam perkembangannya tersebut kurang direspon baik oleh masyarakat luas, karena sangat terbatasnya dalam edukasi pasar. Oleh karena itu penulis berupaya mencoba melakukan Re-Branding terhadap Ades yang lama menjadi Air mineral Ades premium. Dengan penelitian lebih melihat persepsi masyarakat terhadap Creative Implementation Air Mineral Ades Premium yang baru..

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: marketing plan premium mineral water, audience perception, creative implementation
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 31 Mar 2011 14:51
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/2992

Actions (login required)

View Item