Logo

Pemetaan persepsi masyarakat terhadap fengshui rumah tinggal

Kristianto, Puji (2009) Pemetaan persepsi masyarakat terhadap fengshui rumah tinggal. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian mengenai Pemetaan Persepsi Masyarakat Terhadap Feng shui Rumah Tinggal bertujuan untuk mendeskripsikan bagaimana persepsi masyarakat tentang feng shui rumah tinggal di perumahan CitraRaya di ukur dengan atribut fisik, lokasi dan aksesbilitas serta memetakannya. Dalam melakukan pengumpulan data untuk mengetahui bagaimana persepsi masyarakat terhadap feng shui penulis menggunakan wawancara, observasi, dan pemberian kuisioner kepada penghuni rumah di CitraRaya. Teknik analisa data yang digunakan adalah multidimensional scaling. Analisa menunjukkan bahwa atribut fisik, lokasi, dan aksesbilitas masih diperhatikan oleh masyarakat.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: mapping, perception, feng shui
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 31 Mar 2011 14:39
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/3123

Actions (login required)

View Item