Logo

Perencanaan dan pembuatan alat untuk mengatur kecepatan motor DC shunt 12 volt, 15 ampere untuk aplikasi pada DRAAI mollen dengan menggunakan mikrokontroller 8031

Martono, Bambang (1997) Perencanaan dan pembuatan alat untuk mengatur kecepatan motor DC shunt 12 volt, 15 ampere untuk aplikasi pada DRAAI mollen dengan menggunakan mikrokontroller 8031. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Untuk keperluan kontrol dan pengaturan secara digital di dalam aplikasi pengaturan kecepatan masih sering digunakan sistim mekanis. Pada satu unit sistim mekanis biasanya hanya mewakili satu unit kerja saja. Pada tugas akhir ini penggabungan unit-unit kerja yang dilakukan oleh beberapa sistim mekanis akan diwakili dan dilaksanakan oleh rangkaian yang berbasis dengan mikrokontroler 8031. Dengan mikrokontroler 8031 dapat diperoleh pengaturan kecepatan pada motor arus searah shunt secara otomatis serta dapat memantau kecepatan pada tampilan LCD. Sistim kontrol pada mesin arus searah shunt didukung dengan sensor speed efek Hall yang memakai IC UGN 3120 dengan linieritas yang cukup baik serta dilengkapi dengan gear box sebagai media penurun kecepatan secara mekanis

Item Type: Thesis (Bachelor)
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 20:51
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/4559

Actions (login required)

View Item