Logo

Penerapan analisa relevant cost sebagai dasar pertimbangan pengambilan keputusan menerima atau menolak pesanan khusus pada PT. Sunway Yasa di Surabaya

Setiono, Mustofa Adi (2005) Penerapan analisa relevant cost sebagai dasar pertimbangan pengambilan keputusan menerima atau menolak pesanan khusus pada PT. Sunway Yasa di Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini adalah studi kasus yang dilakukan di PT. Sunway Yasa dengan tujuan mengetahui bagaimana analisa relevant cost digunakan sebagai dasar pertimbangan pengambilan keputusan menerima atau menolak pesanan khusus di PT. SunwayYasa di Surabaya. Rancangan penelitian yasng digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Unit analisis dalam penelitian ini adalah data biaya produksi, biaya usaha, biaya pesanan khusus yang diolah dengan analisa relevant cost. Analisa ini dilakukan dengan cara menghitung biaya- biaya yang relevan untuk alternatif menerima atau menolak pesanan khusus yang kemudian dilakukan analisa untuk mengetahui jumlah keuntungan atau kerugian yang diperoleh perusahaan yang nantinya digunakan sebagai dasar pertimbangan pengambilan keputusan perusahaan untuk menerima atau menolak pesanan khusus tersebut. Berdasarkan hasil analisa biaya relevan dapat disimpulkan bahwa perusahaan dapat mengambil keputusan untuk menerima pesanan khusus, karena dari pesanan khusus tersebut perusahaan mendapatkan laba sehingga pendapatan perusahaan menjadi meningkat.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: relevant cost analysis, in making wheter to accept or to reject special order
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 12:22
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/7026

Actions (login required)

View Item