Logo

Hubungan antara iklim komunikasi organisasi dengan prestasi kerja karyawan Auto 2000 Malang

, Hanapie (2006) Hubungan antara iklim komunikasi organisasi dengan prestasi kerja karyawan Auto 2000 Malang. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilakukan di AUTO 2000 Malang dikarenakan adanya fenomena dari manajemen perusahaan untuk meningkatkan prestasi kerja karyawannya maka diupayakan adanya hubungan yang hangat dengan para karyawan. Berdasarkan hasil penelitian melalui penyebaran kuesioner dengan menggunakan total sampling kepada 105 karyawan diketahui adanya hubungan antara iklim komunikasi organisasi dengan prestasi kerja karyawan. Setelah dilakukan analisis dengan menggunakan correlation product moment diketahui besarnya hubungan adalah 0.259. Hal ini menunjukkan bahwa adanya hubungan antara iklim komunikasi organisasi dengan prestasi kerja dan tingkat hubungannya lemah. Dengan demikian, disarankan bagi perusahaan untuk meningkatkan iklim komunikasi organisasi yang kondusif bagi para karyawann yang nantinya dapat m,eningkatkan prestasi kerja karyawan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: employees, organizational climate communications, labour capacity
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 21:15
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/8228

Actions (login required)

View Item