Logo

Perancangan sistem customer relationship management di tabloid X-File dan Gugat

Yuliana, Anita (2004) Perancangan sistem customer relationship management di tabloid X-File dan Gugat. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Kelompok merupakan salah satu anak perusahaan dari Jawa Pos Group yang memproduksi beberapa jenis tabloid, di antaranya tabloid X-File dan Gugat. Saat ini kedua tabloid mengalami kesulitan dalam mempertahankan dan memperoleh pelanggan. Oleh karena itu perlu untuk merancang sistem Customer Relationship Management yang dapat mengakomodasi kebutuhan konsumen tabloid X-File dan Gugat. Dalam penelitian ini, dilakukan analisa gap untuk mengetahui dimensi-dimensi kualitas yang menyebabkan konsumen merasa tidak puas. Selain itu juga dilakukan uji crosstabs untuk mengetahui hubungan antar variabel. Pada akhirnya, penulis memberikan masukan kepada Kelompok Berlian, berupa suatu rancangan sistem Customer Relationship Management untuk Tabloid X-File dan Gugat, yang berisi program-program untuk perbaikan kualitas produk dan layanan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: x-file magazines, gugat magazines, customer relationship, management
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 21:04
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/8315

Actions (login required)

View Item