Logo

Alternatif metode penjualan dalam usaha meningkatkan penjualan semen Holcim di CV. Sinar Bangun Makmur, Surabaya

Joyonegoro, Puguh Kuncoro and Sinatra, Anggun Hanny (2007) Alternatif metode penjualan dalam usaha meningkatkan penjualan semen Holcim di CV. Sinar Bangun Makmur, Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

CV. Sinar Bangun Makmur merupakan sebuah perusahaan distribusi yang merupakan distributor tunggal Semen Holcim di area Surabaya Utara, Surabaya Timur, Surabaya Selatan, Surabaya Pusat, dan Sidoarjo. Permasalahan yang kami teliti adalah metode penjualan yang dilakukan oleh CV. Sinar Bangun Makmur. Tujuan penelitian ini adalah untuk mencari metode penjualan alternatif yang dapat dilakukan oleh CV. Sinar Bangun Makmur supaya penjualan dari CV. Sinar Bangun Mamur dapat meningkat. Adapun metode penelitian yang kami gunakan adalah metode penelitian eksploratif - deskriptif. Hasil analisa berdasarkan penelitian yang kami lakukan adalah metode penjualan yang dilakukan oleh CV. SBM masih kurang efektif sehingga penjualan CV.Sinar Bangun Makmur belum maksimal.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: selling methods
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 11:55
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/8591

Actions (login required)

View Item