Logo

Perancangan dan pembuatan sistem informasi pembelian dan penjualan pada toko Sahabat Jaya

Yaury, Cheven (2004) Perancangan dan pembuatan sistem informasi pembelian dan penjualan pada toko Sahabat Jaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Toko Sahabat Jaya adalah sebuah toko yang menjual pakaian anak perempuan. Pada awalnya toko ini memiliki sistem pencatatan data barang, pencatatan penjualan dan keuntungan eceran yang dilakukan secara manual. Data barang yang masuk akan dicatat pada sebuah buku. Sehingga sistem pencatatan tersebut menghasilkan data barang yang kurang akurat. Sistem yang dibuat didesain dengan menggunakan DFD dan ERD. Dan untuk pembuatan database di gunakan Microsoft Access, sedangkan untuk pembuatan aplikasi program digunakan Boland Delphi 6. Dalam desain database, didesain dua buah database yang terpisah, database untuk sistem pembelian dan database untuk sistem penjualan. Aplikasi dapat berjalan dengan baik, hasil yang peroleh sudah sesuai dengan yang dirancang dan laporan yang dihasilkan sudah sesuai dengan yang diinginkan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: information system, saling, puchasing, girl dress, database, management, design, computer programs
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 29 Mar 2011 15:56
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/9716

Actions (login required)

View Item