Restidinar, Sukma (2006) Hubungan antara intensitas menonton dengan efektifitas pesan program variety show Idol Banget pada remaja Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.
Full text not available from this repository.Abstract
Media televisi merupakan media komunikasi massa terkait dengan audience. Sebuah program televisi yang memiliki fenomena tersendiri adalah program Variety Show Idol Banget. Berdasarkan realitas bahwa Idol Banget mempunyai share tinggi, maka peneliti berasumsi intensitas menonton audience Idol Banget juga tinggi. Sampel penelitian adalah SMUN 2, SMUN 5, SMU Tri Murti dan SMU St. Louis. Hal ini dikarenakan keempat sekolah tersebut adalah remaja Surabaya berusia 11 - 24 tahun, sesuai dengan audience profile Idol Banget. Peneliti ingin mencari hubungan antara intensitas menonton dengan efektifitas pesan. Adapun hasil dari penelitian ini adalah adanya hubungan yang kuat antara intensitas menonton dengan efektivitas pesan.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | television, variety show, intensity of watching television, message effectiveness, audience needs |
Subjects: | UNSPECIFIED |
Divisions: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Admin |
Date Deposited: | 23 Mar 2011 18:48 |
Last Modified: | 29 Mar 2011 08:29 |
URI: | https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12222 |
Actions (login required)
View Item |