Logo

Pengaruh program berita reportase investigasi di Trans TV terhadap tingkat kecemasan masyarakat Surabaya: studi kasus bakso tikus, obat bekas, penebar paku

Tolala, Suchristin M (2008) Pengaruh program berita reportase investigasi di Trans TV terhadap tingkat kecemasan masyarakat Surabaya: studi kasus bakso tikus, obat bekas, penebar paku. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Televisi merupakan salah satu media massa elektronik yang sangat berpengaruh pada kehidupan masyarakat. Trans TV merupakan salah satu televisi nasional di Indonesia yang memasukkan informasi investigasi dalam salah satu program beritanya. Informasi investigasi tersebut diberi nama Liputan Investigasi yang diselipkan pada setiap program berita Reportase Investigasi. Penelitian ini dilakukan unuk mengetahui pengaruh program berita reportase investigasi di Trans TV terhadap tingkat kecemasan masyarakat Surabaya episode bakso tikus berdasarkan Cultivation Theory. Jika dihubungkan dengan Cultivation Theory, maka masyarakat Surabaya yang pernah menonton program berita televisi Reportase investigas cenderung mempunyai kecemasan yang tinggi setelah menonton liputan investigasi tersebut. Jenis penelitian ini menggunakan jenis penelitian deskriptif kuantitatif dengan menggunkan metode survey. Hasil penelitian ini menjukkan bahwa program berita Reportase Investigasi berpengaruh terhadap tingkat kecemasan masyarakat Surabaya.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: influence, reportage investigation, anxiety
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 30 Mar 2011 14:42
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/12670

Actions (login required)

View Item