Logo

KARAKTERISTIK DESAIN POSTER FILM ANIMASI AMERIKA SERIKAT

Christianna, Aniendya and Pranata, Moeljadi (2010) KARAKTERISTIK DESAIN POSTER FILM ANIMASI AMERIKA SERIKAT. Jurnal Desain Komunikasi Visual Nirmana, 12 (1). ISSN 0215-0905

[img] Microsoft Word (KARAKTERISTIK DESAIN POSTER FILM ANIMASI AMERIKA SERIKAT)
Restricted to Registered users only until 01 January 2015.

Download (504Kb)

    Abstract

    Sebaik apa pun sebuah film animasi jika tanpa didukung media untuk menggaungkan pesan dari film tersebut akan berakhir sia-sia. Salah satu media iklan terpenting dalam mempromosikan sebuah film animasi adalah poster. Karena poster film animasi merupakan media terdepan yang berhadapan langsung dengan target audiens dalam menyampaikan informasi film sebelum pemutaran film berlangsung. Sehingga visualisasi poster yang mencakup komposisi bahasa verbal dan non verbal patut mendapat perhatian yang lebih dalam perancangannya.

    Item Type: Article
    Subjects: N Fine Arts > N Visual arts (General) For photography, see TR
    N Fine Arts > NC Drawing Design Illustration
    Communication > Mass Media
    Divisions: Faculty of Art and Design > Visual Communication Design Department
    Depositing User: Aniendya Christianna
    Date Deposited: 15 Jul 2012 07:18
    Last Modified: 15 Jul 2012 07:18
    URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/15518

    Actions (login required)

    View Item