Logo

Perbandingan Lafal Bahasa Indonesia Bahasa Tionghoa

Karsono, Ong Mia Farao (2012) Perbandingan Lafal Bahasa Indonesia Bahasa Tionghoa. Perwira Media Nusantara (PMN). ISBN 978-602-7508-56-9

[img] PDF
Download (2606Kb)

    Abstract

    Buku ini pada bab pertama dijabarkan mengenai fungsi bahasa pada masa kini yaitu untuk berkomunikasi, untuk itu bahasa lisan berupa ujaran lebih memegang peranan penting daripada bahasa tulis. Ditambah lagi bahasa Tionghoa merupakan rumpun bahasa bernada, sehingga bila dalam ujaran siswa Indonesia mengandung pola gerak nada yang tidak tepat akan mempengaruhi makna ujaran. Bab dua dijabarkan persamaan unsur segmental berupa konsonan dan vokal antara bahasa Indonesia dan bahasa Tionghoa. Bab tiga dijabarkan tentang perbedaan unsur segmental konsonan dan vokal. Mengenai nada jelas nada bahasa Tionghoa sangatlah berbeda dengan nada bahasa Indonesia yang hanya mempengaruhi makna kalimat, yaitu berupa intonasi kalimat. Bab empat dijabarkan cara pengajaran bahasa Tionghoa yang efisien bagi siswa Indonesia. Contoh-contoh ditampilkan dengan gambar Praat yang diambil dari hasil penelitian penulis sendiri dengan tujuan agar siswa mengetahui lebih jelas penyimpangan pola gerak nada yang m

    Item Type: Book
    Subjects: P Language and Literature > PL Languages and literatures of Eastern Asia, Africa, Oceania
    Divisions: Faculty of Letter > Chinese Department
    Depositing User: Admin
    Date Deposited: 05 Apr 2013 17:05
    Last Modified: 05 Apr 2013 17:05
    URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/15933

    Actions (login required)

    View Item