Logo

Vintage Me: Diana Rikasari dalam Instagram Makna dan Representasi Realitas Foto Vintage dalam Instagram

Renaningtyas, Luri (2013) Vintage Me: Diana Rikasari dalam Instagram Makna dan Representasi Realitas Foto Vintage dalam Instagram. Working Paper. Institut Teknologi Bandung, Bandung. (Submitted)

[img] Microsoft Word - Submitted Version
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial No Derivatives.

Download (2022Kb)

    Abstract

    Percepatan teknologi informasi telah menjelmakan segala bentuk fisik ke bentuk digital. Digitalisasi memungkinkan adanya manipulasi informasi termasuk pada foto, adalah foto-foto di era digital oleh masyarakat digital dimana Instagram menjadi salah satu ikonnya. Efek-efek seperti Sutro, Brannan, 1977 dan lainnya menghasilkan kreasi tampilan vintage pada foto Diana Rikasari (fashion blogger) yang berpose lengkap dengan wardrobe dan hair-do-nya. Foto vintage tidak benar-benar autentik demikian juga dengan subyek fotonya, semuanya telah diatur sedemikian rupa agar spectator melihatnya sesuai dengan kemauan sang fotografer seperti skenario yang diciptakan oleh fotografer amatir, mendokumentasikan dirinya dan tentang dirinya sendiri sehingga foto dipertanyakan kemampuannya dalam merepresentasikan realitas. Dalam tulisan ini peneliti menempatkan posisinya sebagai spectator yang mengamati sintakma foto Instagram Diana Rikasari dan mengidentifikasikan makna yang dikonstruksinya melalui teori Roland Barthes dan Baudrillard dalam semiotika foto.

    Item Type: Monograph (Working Paper)
    Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
    Communication > Human Communication
    Divisions: Faculty of Art and Design > Visual Communication Design Department
    Depositing User: Luri Renaningtyas
    Date Deposited: 18 Jun 2013 10:12
    Last Modified: 18 Jun 2013 10:12
    URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/15997

    Actions (login required)

    View Item