Logo

Analisa strategi bersaing pada PT. Tunas Sejati Perkasa dalam persaingan industri ekspor ubur-ubur di Indonesia

Susantyo, Reynold and Wijaya, Halim Budi (2009) Analisa strategi bersaing pada PT. Tunas Sejati Perkasa dalam persaingan industri ekspor ubur-ubur di Indonesia. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui strategi bersaing yang dilakukan PT Tunas Sejati Perkasa saat ini yang lalu peneliti merumuskan strategi bersaing untuk masa depan. Penelitian ini bersifat kualitatif deskriptif, dimana peneliti melakukan wawancara dan pengumpulan data sebanyak mungkin. Yang kemudian diaudit dan dideskripsikan keberadaannya. Dari hasil penelitian, penulis menemukan bahwa strategi yang digunakan oleh perusahaan adalah Strategi Integrasi ke Belakang kepada para pemasoknya, sehingga perusahaan mendapatkan bahan baku dengan kualitas, kuantitas, dan jangka waktu yang unggul. Hingga dengan menganalisa strategi yang telah dilakukan dan kondisi-kondisi internal-eksternal, peneliti dapat merumuskan strategi bersaing ke depan PT Tunas Sejati Perkasa adalah dengan mempertahankan Strategi Intergrasi ke Belakang, melakukan Strategi Intensif Penetrasi Pasar.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: strategy management, competent strategy, internal environment analyzes, external environment analyzes, swot, the types of strategies
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 06 Apr 2011 12:52
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/1718

Actions (login required)

View Item