Logo

EFEKTIVITAS POTONGAN HARGA SAAT FESTIVAL BELANJA ONLINE 10.10 DAN 11.11 DI TOKO SHOPEE @BINTANG.LIMA_ONLINE

Sutanto, Eddy Madiono and WANGNARDY, WINNIE (2024) EFEKTIVITAS POTONGAN HARGA SAAT FESTIVAL BELANJA ONLINE 10.10 DAN 11.11 DI TOKO SHOPEE @BINTANG.LIMA_ONLINE. [UNSPECIFIED]

[img] PDF
Download (500Kb)
    [img] PDF
    Download (1980Kb)

      Abstract

      Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efektivitas potongan harga saat festival be-lanja online 10.10 dan 11.11 di toko online Bintang Lima. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kualitatif yang melibatkan tiga orang informan, yaitu pemilik, supervisor, dan pelanggan Toko Online Bintang Lima dalam wawancara semi-terstruktur. Teknik analisis data menggunakan analisis data Miles dan Huberman. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa potongan harga memiliki efektivitas dalam meningkatkan pertumbuhan penjualan dan pertumbuhan konsumen, serta meningkatkan retensi pelanggan. Perusahaan disarankan untuk konsisten berpartisipasi dalam festival belanja online dengan memberikan potongan harga dan bentuk promosi lainnya.

      Item Type: UNSPECIFIED
      Uncontrolled Keywords: Efektivitas, potongan harga, festival belanja online.
      Subjects: H Social Sciences > HD Industries. Land use. Labor > HD28 Management. Industrial Management
      Divisions: Faculty of Economic > Business Management Program
      Depositing User: Admin
      Date Deposited: 10 Jun 2024 20:17
      Last Modified: 13 Jun 2024 18:16
      URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/20995

      Actions (login required)

      View Item