Logo

Analisa pilihan karir sebagai sales properti ditinjau dari faktor motivasi, minat, dan kemampuan personal di Surabaya

Katunde, Edy and Irawan, Dendy Hardianto (2010) Analisa pilihan karir sebagai sales properti ditinjau dari faktor motivasi, minat, dan kemampuan personal di Surabaya. Bachelor thesis, Petra Christian University.

Full text not available from this repository.

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui apakah faktor motivasi, minat, dan kemampuan personal berpengaruh terhadap pemilihan karir sebagai sales properti. Populasi dalam penelitian ini adalah para sales properti dari Ray White Kertajaya, Century 21, dan Pioneer Professionals. Teknik analisa yang digunakan dalam penelitian ini adalah korelasi Gamma dan Sommers. Hasil penelitian menunjukan bahwa beberapa variabel dari masing - masing faktor memiliki hubungan terhadap pemilihan karir sebagai sales properti. Faktor motivasi diwakili oleh jaminan pekerjaan dan prestasi kerja, faktor minat diwakili oleh pertimbangan pasar kerja, dan faktor kemampuan personal diwakili oleh cara berpenampilan.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: electoral career, property sales, motivational factors, factors of interest,personal ability factor
Subjects: UNSPECIFIED
Divisions: UNSPECIFIED
Depositing User: Admin
Date Deposited: 23 Mar 2011 18:48
Last Modified: 06 Apr 2011 15:18
URI: https://repository.petra.ac.id/id/eprint/4365

Actions (login required)

View Item