Yuwono, Yumi Susana (2004) Penerapan activity analysis untuk meminimumkan biaya produksi pada PT. 'X'. Bachelor thesis, Petra Christian University.
Full text not available from this repository.Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana analisa aktivitas itu diterapkan oleh perusahaan dalam rangka meminimumkan biaya produksi dengan mengetahui faktor biaya tidak bernilai tambah terhadap biaya produksi yang memungkinkan untuk dikurangi. Sumber penelitian ini diperoleh dari catatan laporan keuangan dan hasil wawancara. Untuk memenuhi tujuan penelitian, dilakukan dengan membagikan kuesioner sebagai poling untuk dapat mengetahui aktivitas mana yang bernilai tambah maupun yang tidak tidak bernilai tambah yang dianggap berhubungan dengan biaya produksi. Sehingga dapat disimpulkan bahwa aktivitas tidak bernilai tambah yang bisa dihindari oleh perusahaan, bisa dilakukan pengurangan aktivitas sedangkan untuk aktivitas tidak bernilai tambah yang tidak bisa dihindari, perusahaan juga bisa dilakukan pengurangan aktivitas sampai pada batas maksimalnya sehingga tercapai efisiensi biaya, yang pada akhirnya perusahaan bisa mencapai cost reduction.
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | cost, accounting, dominance cost factor for lost, application of activity analysis |
Subjects: | UNSPECIFIED |
Divisions: | UNSPECIFIED |
Depositing User: | Admin |
Date Deposited: | 23 Mar 2011 18:48 |
Last Modified: | 29 Mar 2011 21:35 |
URI: | https://repository.petra.ac.id/id/eprint/8030 |
Actions (login required)
View Item |